Selamat datang di blog tentang ilmu pengetahuan umum semoga menarik dan bermanfaat

  • Saturday, February 15, 2020


    selamat datang pada kesempatan kali ini saya akan membagikan sebuah artikel tentang perubahan sosial budaya yang terjadi di indonesia pada saat ini berikut adalah pengertian dari perubahan sosial budaya ... selamat membaca

    perubahan sosial budaya adalah :  merupakan gejala umum di dalam setiap masyarakat. perubahan itu terjadi sejalan dengan perubahan polapikir manusia yang ingin berubah
    • aspek-aspek perubahan  budaya 
    1.peralatan dan perlengkapan hidup mencakup pakaian,perumahan,alat-alat rumah tangga
    2.mata pencarian dan sistem ekonomi antara lain mencakup pertanian,peternakan,sistem produksi.
    3.sistem kemasyarakatan mencakup sistem kekerabatan ,organisasi politik,sistem hukum dan sistem perkawinan
    4.bahasa merupakan sistem perlambangan dan sarana manusia untuk berkomunikasi dengan sesamanya
    5.kesenian antara lain mencakup seni rupa,seni suara dan seni tari

    • faktor utama perubahan sosial budaya 
    1.inovasi peroses perubahan untuk menuju inovasi yang baru berasal dari sumber alam,energi,modal,pengaturan tenaga kerja
    2.Discovery adalah suatu penemuan terbaru terhadap suatu alat atau ide-ide tertentu dalam kebudayaan
    3.Invention suatu penemuan baru yang dapat memengaruhi berbagai kehidupan masyarakat
    • karateristik perubahan sosial budaya 
    1.tidak ada masyarakat yang perkembangan nya berhenti karena setiap masyarakat mengalami perubahan,baik secara lambat  maupun  cepat
    2.perubahan yang terjadi pada lembaga kemasyarakatan tertentu akan diikuti perubahan-perubahan pada lembaga sosial yang lain
    3.perubahan-perubahan yang tidak dapat dibatasi pada bidang kebendaan atau bidang sepiritual saja contohnya cara pandang.
    • bentuk-bentuk perubahan sosial budaya 
    # perubahan di liat dari waktunya

    1.perubahan lambat atau evolusi
    2.perubahan caepat atau revolusi

    # perubahan di liat dari pengaruh nya

    1.perubahan yang pengaruh nya kecil
    2.perubahan yang pengaruh nya besar

    #perubahan di liat dari perancangan nya

    1.perubahan yang di rencanakan (planed change) contoh: prubahan undang-undang negara republik indonesia
    2.perubahan yang tidak di rencanakan (unplaned change) contoh: perubahan teknologi komunikasi pada jaman dahulu berubah menjadi lebih mudah
    • faktror penyebab perubahan sosial budaya 
    # faktor penyebab dalam masyarakat
    1.perubahan jumlah penduduk
    2.penemuan-penemuan terbaru
    3.penentangan(konflik)
    4.pemberontakan atau revolusi

    # faktor penyebab di luar masyarakat
    1.lingkungan alam misal nya gempa atau banjir
    2.peperangan misal nya perang dunia 1dan2
    3.pengaruh kebudayaan masyarakat lain
    • faktor pendorong dan penghabat perubahan sosial budaya
    # faktor pendorong
    1.kontak dengan budaya lain
    2.sistem pendidikan yang maju
    3.sikap menghargai karya seseorang dan keinginan untuk maju
    4.toleransi terhadap perbuatan-perbuatan yang menyimpang
    5.ketidak puasan masyarakat terhadap bidang-bidang kehidupan tertentu'
    6.orientasi ke masa depan

    # faktor penghambat sosial budaya
    1.kurangan nya hubungan dengan masyarakat lain
    2.lambatnya perkembangan ilmu pengetahuan
    3.hambatan-hambatan yang bersifat idiologis
    4.adat istiadat/kebiasaan.

    terimakasih telah membaca artikel ini kurang lebih nya mohon maaf ...

    di buat oleh Emir Ar rasyiid

    0 comments:

    Post a Comment

    Lawang ilmu. Powered by Blogger.

    info sosial media

    Facebook
    Facebook
    Instagram instagram

    Pages

    emir ar rasyiid

    My photo
    bekasi, bekasi utara , Indonesia

    Popular Posts

    Blog Archive